Apakah yang seharusnya dipersiapkan sebelum ujian semester?
Sebelum menghadapi ulangan hendaknya kita memperhatikan hal yang penting sebagai berikut:
a. Menyiapkan alat tulis dengan kumplit dari malam hari saat besoknya akan menghadapi ujian (seperti pensil, ballpoint, penghapus dll.).
Karena kalau sampai lupa tidak dibawa, bisa gawat kan. Karena alat-alat ini sangat dipakai sekali.
b. Mengingat atau membuka kembali buku catatan pelajaran yang akan di ujiankan.
Akan lebih baik jika kita telah menghapal pelajaran jauh sebelu ujian dimulai. Karena kalau sudah sering dibaca, hari sebelum ujiannya hanya tinggal mengulas saja. (bagian ini adalah bagian yang paling penting)
c. Tidur cukup.
Karena kita akan menghadapi ujian sang sangat menentukan, jadi kesehatan juga harus di perhatikan. Seperti tidur tepat waktu, karena jika kita kurang tidur, itu akan berakibat buruk bagi kesehatan.
d. Percaya diri.
Karena jika kita sudah PeDe, kita jadi lebih siap menghadapinya, dan akan terhindar dari "MENCONTEK". Oleh karena itu percaya diri juga perlu dipersiapkan.
Itulah Tips menghadapi ujian dari saya. Semoga agan-agan peserta ujian dapat lulus semuanya, amin.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar